Skip to main content

Denmark Super Series 2008

Europe tour has begun!
Denmark Super Series 2008 bakal berlangsung mulai 21-26 Oktober. Disambung French Super Series, 28 Oktober - 2 November. Asyiiikk!
Sayang sekali, di 16 besar kemarin pemain-pemain Indonesia sudah berguguran Mulai dari Sony Dwi Kuncoro *kalah 2 set langsung dari pemain India rank 20 BWF, Chetan Anand , padahal Sony digadang-gadang untuk meraih gelar Super Series keempatnya tahun ini. Peluangnya besar karena Lee Chong Wei, Lin Dan dan Taufik Hidayat mengundurkan diri, tapi ternyata ooh ternyata.. kalahnya malah sama pemain India!*, juara Chinese Taipei GP Gold Devin Lahardi/Lita Nurlita *kalah dari juara Dutch Open, Joachim Nielsen/Christinna Pedersen*, Greysia Polii/Flandy Limpele *kalah dari Joachim/Christina juga di 16 besar*, Endang Nursugianti/Lita Nurlita, Pia Zebadiah Bernadet, sampai.. Maria Kristin Yulianti.
Sedihnya, Maria lagi-lagi kalah dari Lu Lan. Sekarang head to head mereka jadi imbang 2-2. Maria menang di Indonesia Open 2007 dan perebutan medali perunggu Olimpiade Beijing, sementara Lu Lan menang di Japan Super Series bulan lalu dan Denmark Super Series ini. But it's okay, yang penting ini sudah menunjukkan kalau kemampuan Maria *rank 15 BWF*, nggak jauh beda dengan Lu Lan *now rank 1 BWF* Mungkin masalahnya cuma di mental, Lu Lan lebih advanced dikit

Sementara itu, yang lolos ke babak quarter final hari ini:
1. Markis Kido/Hendra Setiawan, nanti bakal menghadapi juara Singapore dan Indonesia Super Seris 2008, M. Zakry Abdul Latif/M. Fairuzizuan (MAS). Bakal seruuu!
2. Adrianti Firdasari, bakal melawan rank 4 BWF and host's sweetheart, Tine Rasmussen. Ayooo Firda!


3. Rani Mundiasti/Jo Novita, akan menghadapi Lena Frier Kristiansen/Kamilla Rytter Juhl (DEN). Ayoo Jo/Rani, ulang prestasi bagus kalian di Taipei!
4. Rian Sukmawan/Yonatan Dasuki, bakal lawan Fu Haifeng/Ye Shen (CHN). Ini juga seru! Buktikan hegemoni ganda putra Indonesia!
5. Nitya Krishinda Maheswari/Greysia Polii, bakal melawan ganda tuan rumah, Helle Nielsen/Marie Ropke. Ayo, Nitya/Greysia! Setelah menaklukkan ganda super Shu Cheng/Zhao Yunlei *juara Japan dan China Super Series, plus Macau GP Gold*, Helle/Marie kayaknya bukan masalah deh *HUSH! *

Ayoo INDONESIA!

Comments

Anastasia said…
ohh ini toh penyebab status FB mu jadi 'pengen ke denmark'
;)
Anastasia said…
ohh ini toh penyebab status FB mu jadi 'pengen ke denmark'
;)
Stephanie Zen said…
hahahahahahahaha tepat sekali! :p
Wuah, steph, pingin ke Denmark?
Hihi, coba kalau beneran terjadi, reportase langsung pandangan mata ya...
Stephanie Zen said…
hahaha becanda doang ko Ci :p gak ada duitnya buat ke sana hahaha
Diimanin ya Steph, someday...
Kan orang boleh bermimpi tuhhhh =)

Popular posts from this blog

5566

Tahu grup 5566 *a.k.a double-five double-six , five-five six-six , or u-u-liu-liu * nggak? Itu lhoo… yang dulu pernah main serial drama Asia yang judulnya My MVP Valentine . Yang personelnya Tony Sun , Rio Peng, Zax Wang, Jason Hsu , sama Sam Wang. Nah, kemarin saya bongkar-bongkar kamar , dan… voila! Ketemu VCD karaoke lagu-lagu mereka! Terus iseng gitu kan nyetel di laptop, ehh... taunya masih bagus ! Dan hebringnya lagi, saya masih hafal kata-katanya! Tau deh pronounciationnya bener apa nggak, sudah dua tahun saya nggak menyentuh bahasa Mandarin sih Ahh... jadi kangen masa-masa nonton My MVP Valentine dulu. Jaman saya cinta-cintaan sama si mantan yang mirip salah satu personel 5566

One Last Chance

With a grateful heart, I proudly present you my 11th book: Adrienne Hanjaya, novelis muda berbakat yang buku-bukunya selalu bestseller, mempunyai satu prinsip: Tak boleh ada patah hati yang tak menghasilkan royalti. Setiap kisah cintanya yang berantakan selalu dituangkan Adrienne dalam naskah. Semuanya. Dengan nama tokoh pria yang sering kali menggunakan nama sebenarnya, dengan ending buruk bagi si tokoh pria dan kebahagiaan bagi si tokoh wanita. Adrienne berpendapat, para pria itu layak mendapatkannya karena telah menyia-nyiakan cintanya. Sampai akhirnya, Adrienne bertemu Danny Husein, calon dokter muda yang bahkan sempat dikiranya too good to be true . Kali ini Adrienne mengira akhirnya ia bisa menulis novel roman yang berakhir dengan tokoh pria dan wanita bahagia bersama. Tapi perkiraan Adrienne salah. Salah satu cowok yang pernah dijadikan tokoh novelnya memberitahu Danny tentang prinsip menulis Adrienne. Bagaimana reaksi Danny mendengar itu? Apakah ia memilih meninggalka...

Available Now on Bookstores!

Harusnya dari Selasa kemarin posting, tapi ga sempat-sempat.. It's officially available on the bookstores now! Bisa dibeli di toko-toko buku terdekat ya! Mau beli secara online juga bisa di sini atau di sini . Ditunggu commentnya jika sudah baca. Tengkyu, everybody!